Tips dan Cara Mengobati Penyakit Marek Ayam Aduan.Seperti yang yang diketahui oleh para pencinta sabung ayam online soal merawat ayam aduan. Pastinya kita akan mendapatkan masalah-masalah yang ada pada hewan ternak kita. Masalah tersebut biasanya yaitu tentang masalah terjangkit penyakit ataupun kesehatan ayam yang berkurang.

Ada beberapa penyakit yang sering menyerang para hewan yang satu ini, salah satunya yaitu penyakit marek ayam aduan. Penyakit marek ayam aduan bisa kita sebut sebagai penyakit Visceral Leukosis dalam bahasa ilmiahnya. Penyakit ini biasanya terjadi karena terjangkit virus Herpes tipe B.

Jenis penyakit ini sering sekali menyerang anak ayam maupun ayam sudah tua. Biasanya jika menyerang anak sekitar umur 6 minggu hingga beranjak umur 20 minggu . Serta dapat menyebabkan kematian diangka 80% untuk anak ayam, serta penyakit ini dapat juga kita sebut sebagai penyakit mematikan.

Biasanya tercipta penyakit yang satu ini karena faktor lingkungan yang kurang bersih serta kandang ayam tidak dirawat dengan bagus. Penyakit ini juga dapat menular dengan sangat cepat jika kita tidak langsung menangani dengan sigap. Serta ada beberapa jenis-jenis penyakit marek yang satu mulai dari yang ganas maupun yang ringan.

Gelaja yang disebabkan penyakit ini juga banyak, untuk itu kami dari Team LION303. Ingin menyampaikan sedikit ulasan atau penjelasan cara mengobati penyakit ayam marek ayam aduan  dan gejala-gelaja yang diderita ayam aduan. Berikut ulasan yang akan admin sampaikan terhadap para pencinta sabung ayam sekalian.

Pengobatan Serta Gejala – Gejala Penyakit Marek Ayam Aduan

Penyakit Marek mempunyai beberapa jenis serta macam-macam ilmiahnya yaitu penyakit marek klasik,penyakit marek akut, penyakit marek mata, Limfomatosis mata, dan Aterosklerosis.

Gejala-Gejala Penyakit Marek

  • Lumpuhnya satu kaki ataupun dua kaki serta sayap ayam aduan.
  • Kepala ayam dapat terpeluntir menghadap keatas.
  • Nafsu makan yang berkurang serta menyebabkan kurus pada ayam aduan.
  • Ayam terlihat pucat, lemas ,lunglai , lesu seperti tidak mempunyai tenaga.
  • Tembolok yang melebar serta ayam sulit bernafas.

Pengobatan Penyakit Marek Serta Penganannya

Kunyit dan Kencur

Kunyit dan Kencur merupakan tanaman ubi jalar yang sangat ampuh untuk mengatasi penyakit Marek. Tanaman ini mempunyai khasiat yang sangat banyak serta manfaat yang ada dalam kandungan dapat menyembuhkan Marek. Untuk cara pemberian taman satu ini sangat mudah dan terjangkau jika kita mencarinya. Pemberian bisa kita lakukan dengan memarut kedua tanaman itu menjadi satu lalu bubuk yang sudah tersedia bisa kita berikan pada ayam. Dengan melolohkan jamu  yang satu ini secara teratur dipagi hari dan lakukan metode ini setiap hari. Agar ayam aduan yang terkena penyakit Marek akan cepat sembuh dengan cepat.

Manfaat Kunyit yang Istimewah Untuk Ayam Aduan

Pakan yang Bergizi

Hal yang satu ini juga berguna untukpenyembuhan atau pemulihan agar ayam yang terkena penyakit Marek akan pulih seperti semula. Pakan yang berzigi dapat memberikan kekuat atau imun pada tubuh ayam agar menjadinya sehat kembali tidak. Contoh pakan yang bergizi yaitu berikanlah sedit beras merah, poor yang memang organik, serta diberi sedikit jagung yang sikit halus untuk anak ayam agar dapat menelannya.

Pemberian Vaksin

Metode Pemberian Vaksin juga harus dilakukan supaya virus yang ada pada ayam dan kandang serta lingkungan sekitar terbebas dari bakteri. Untuk itu pemberian ini sangatlah bagus untuk penyakit marek yang menyerang wabah pada ayam aduan.

Mengkudu

Buah yang satu ini sangatlah bagus untuk pengobatan penyakit ayam Marek.Karena kandungan yang ada didalam buah ini sangatlah banyak khasiatnya serta dapat menyembuhkan beberapa penyakit saperti flu burung, tetelo, penyakit ngorok,dll. Pemberian buah yang satu ini sangatlah mudah yaitu ambil buah mengkudu tersebut secukupnya lalu cuci bersih serta belender dengan air seperti halnya membuat jus. Setelah itu berikan kepada ayam aduan kita yang terkena penyakit ini. Lakukan dengan rutin supaya ayam bangkok yang terkena penyakit ini dapat sembuh dengan cepat.

Demikian Artikel kami mengenai Tips dan Cara Mengobati Penyakit Marek Ayam AduanSemoga penjelasan dari kami diatas dapat memberikan inspirasi dan menambah pengetahuan Anda.

Dapatkan Promo – Promo menarik dari LION303

LIVECHAT